Entries by admin

Mudahnya Tutorial Akses Jurnal ProQuest

Perpustakaan Untidar melanggan jurnal online internasional ProQuest. Anda bisa mengakses secara cuma-cuma atau gratis di lingkungan Untidar. Kami menyediakan tutorial mencari jurnal, artikel, dan penelitian di jurnal tersebut. Klik di sini untuk Tutorial Jurnal ProQuest. (Video YouTube) Setelah Anda memahami tutorialnya, Silahkan masuk ke link ProQuest melalui laman kami di www.lib.untidar.ac.id lalu klik logo ProQuest. […]

Asyik, Daftar Koleksi Bisa Diakses dari Rumah

Perpustakaan Untidar berikan akses katalog online daftar koleksi yang bisa diakses dimana pun Anda berada. Sehingga Anda bisa mengakses ketersediaan koleksi kami sebelum datang ke perpustakaan. Caranya sangat mudah, masuk ke laman kami di www.lib.untidar.ac.id lalu klik logo SLiMS (huruf S berwarna Biru).

Kami Siapkan Diri untuk Standarisasi

. Standarisasi perpustakaan pada dasarnya merupakan cerminan dari kualitas pelayanan dan fasilitas perpustakaan. Adanya standarisasi sebagai legitimasi yang kredibel dan menjadi indikator penting bagi perpustakaan. Oleh karena itu, LPPM –PMP Untidar menyelengarakan audit guna mewujudkan eksistensi perguruan tinggi menghadapi dinamika pendidikan di Indonesia. Selasa, 29 November 2016, kami mendapat kesempatan mendapatkan audit dan evaluasi oleh […]

Mudahnya Akses Koleksi Lokal Konten (Skripsi, Tugas Akhir, Prosiding, Artikel Ilmiah)

Kami memiliki lebih dari 2.000 koleksi lokal konten di lantai 2 UPT Perpustakaan Kampus Potrobangsan. Skripsi mendominasi koleksi ini, pasalnya jumlah lulusan sarjana jauh lebih banyak dan akan semakin bertambah. Adapun koleksi lainnya seperti artikel ilmiah, prosiding dan buku ajar dari dosen yang masih terbatas jumlahnya. Koleksi lokal konten ini bisa Anda nikmati dengan membaca […]

Pengumuman Menulis di Jurnal Permukiman

PENGUMUMAN Nomor: 370/UN57.4.1/IX/2016 Kepada Pemustaka Perpustakaan Universitas Tidar. Kami memberitahukan dan mengajak Anda semua, khususnya mahasiswa dan dosen Fakultas Teknik Universitas Tidar untuk ikut berkontribusi mengirimkan tulisan jurnal ilmiah di Jurnal Permukiman yang dikelola oleh Kementerian Pekerjaan Umum Republik Indonesia. Pedoman penulisan dan kontak panitia bisa diklik disini: Pedoman penulisan Jurnal Permukiman 2016 Demikian pengumuman […]

Laporan Capaian Perpustakaan 2016

“Jika mata adalah jendela hati. Maka membaca adalah jendela dunia. Jika masa depan bergantung potensi diri. Maka perpustakaan adalah pijakan masa depan Anda.” “Banyak capaian yang kami telah lampaui di tahun 2016”, tutur Kepala UPT Perpustakaan Universitas Tidar. Dr A Sri Haryati M.Pd saat menyampaikan Laporan Capaian Perpustakaan sekaligus pembukaan dan sambutan pada acara Workshop […]

Sosialisasi E-Journal & E-Book: Harapan Baru Penulis Mengakses Jurnal

“Kami harapkan lantai 1 perpustakaan dibuatkan kantin yang luas”, Kata Bapak Dr Bambang Kuncoro M.Si, Wakil Rektor Bidang Kemahasiswaan & Alumni Universitas Tidar. Bapak Bambang memaparkan sebuah teori Mencapai Aktualisasi Diri, dari Maslow, kepada 260 mahasiswa dan dosen peserta sosialisasi. Beliau mengatakan bahwa makan adalah kebutuhan dasar bagi manusia. Mahasiswa dan dosen juga manusia. Jika […]

Sosialisasi SLiMS: Semangat Kami Untuk Online

Gagasan besar kami adalah menuju perpustakaan digital atau perpustakaan elektronik. Perpustakaan digital memang membutuhkan tempat dan biaya lebih banyak. Karena koleksi dan data sangat rentan rusak dan hilang. Ditambah pula memerlukan alat baca seperti smartphone atau personal komputer. Oleh karena itu, kami menjadikan perpustakaan Untidar sebagai perpustakaan Hibrida. Artinya memiliki koleksi yang dikelola gabungan dari […]

Kunjungan Universitas 19 November (USN) Kolaka

“Kami yang pertama memiliki website dari 6 perguruan tinggi lainnya” Presiden Republik Indonesia telah mengesahkan pendirian Universitas Tidar sebagai Perguruan Tinggi Negeri pada dua tahun lalu. Tidak hanya Untidar saja, enam perguruan tinggi lainnya memiliki nasib baik serupa. Salah satu perguruan tinggi tersebut adalah Universitas Sembilanbelas November Kolaka. Hari Kamis, 20 Oktober 2016,  USN Kolaka […]

Workshop SLiMS: Untidar Persiapkan Institutional Repository dan Open Journal System

MAGELANG – Trend Perguruan Tinggi saat ini adalah membangun Institutional Repository (IR).  IR bertujuan menyimpan dan mempublikasikan content local dari perguruan tinggi tersebut seperti karya dosen, materi kuliah, skripsi, tesis dan desertasi. Untuk mendukung tersebut, Perpustakaan Untidar mempersiapkan diri dengan aplikasi open source bernama SLiMS (Senayan Library Management System). Rabu, 19 Oktober 2016, kami mendatangkan […]